Bismillahirrohmanirrohim 

Selamat Datang Mahasiswa/mahasiswi yang senantiasa dalam lindungan Allah SWT

Pada Semester Genap 2021/2022 ini kita akan menggunakan E-Learning sebagai salah satu media pembelajaran kita. besar harapan kami agar para mahasiswa(i) sekalian mampu dan semangat dalam menjalani aktifitas perkuliahan serta berbeda dari semester sebelumnya.

ini adalah kelas Matakuliah KEPERAWATAN KOMPLEMENTER, yang memiliki bobot 2 SKS, denga 1 sks teori dan 1 sks prkatik lab. bentuk perkuliahan adalah TEAM TEACHING yang terdiri dari 2 pengajar yaitu:

1. Noyumala, S.Kep.Ns., M.Kep

2. Musaidah  Rahim, SKM.,MKes